Cara Mendaftar Feedjit

Widget counter pengunjung adalah widget yang dipakai untuk menampilkan statistik jumlah kunjungan pada blog, widget ini dapat digunakan secara gratis. Dengan menggunakan widget Counter pengunjung anda dapat melihat berapa banyak page view dan visitor yang yang datang berkunjungan. Banyak situs gratis yang menawarkan statistik pengunjung seperti histats,  hit-counts, freebloghitcounter dan sebaginya dan termasuk situs Feedjit.

Fitjit adalah widget yang menampilkan data pengunjung secara langsung atau antar muka. Ketika sebuah halaman web/blog dibuka oleh pengunjung, maka data-data yang ditampilkan adalah informasi terakhir dari halaman yang dibuka. Perlu  diketahui bahwa untuk memasang widget feedjit ini sangatlah mudah, tidak perlu login atau jadi member, karena feedjit menyediakan yang versi free.
Berikut ini langkah-langkah mendaftar free statistik Feedjit :

Cara Mendaftar Feedjit  
1. Silahkan anda kunjungi website http://feedjit.com/
2. Selanjutnya anda cari anda cari “Plans & Pricing”

3. Selanjutnya anda dihadapka 3 pilihan itu, anda pilih free lalu klik “Sign Up”

4. Akan terbuka jendela halaman untuk mengatur warna, lebar, dan jumlah pengunjung untuk widget tersebut. Seperti tampilan dibawah ini :

5. Setelah selesai mengatur personalize / customize feedjit, selanjutnya anda scroll kebawah, ada tombol “GO”. Tapi sebelum itu anda dihadapkan kembali 3 pilihan, silahkan anda pilih “Other blog or website” baru anda klik “GO”

6. Anda mendapatkan Script, silahkan anda copy script tersebut lalu anda terapkan pada blog anda.


Cara Memasang Tracker Code Feedjit di Blog
1. Anda login keakun Blog
2. Pilih menu TATA LETAK
3. Pilih TAMBAH GADGET
4. Klik HTML/Javascript
5. Klik SIMPAN

Demikian Cara Mendaftar Feedjit, semoga bermanfaat!


0 Response to " Cara Mendaftar Feedjit "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel